Kegiatan lomba Mewarnai Kelompok Bermain dan TK
Senin, 19 Juli 2021 Kelompok bermain dan TK Kristen Harapan mengadakan lomba mewarnai yang diadaakan secara virtual dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional.
walaupun di situasi panedemi ini anak-anak masih bisa mengikuti lomba dengan senang dan gembira.
KB dan TK Kristen Harapan memberikan kesempatan bagi anak-anak untuk mengembangkan kreatiftas dalam lomba mewarnai.
Selamat Bagi anak-anak yang memangkan lomba mewarnai dan tetap semangat bagi semua anak-anak
Dirumah saja Anak terlindung Indonesia Maju.